APBD merupakan suatu rencana keuangan tahunan daerah yang ditetapkan berdasarkan Peraturan Daerah tentang APBD dimana didalam APBD dicatat semua penerimaan daerah dan pengeluaran daerah selama satu tahun anggaran dan disusun dengan pendekatan kinerja (performance budgeting). Setiap anggaran pemerintah daerah perlu dilakukan analisis untuk menelaah arah kebijakan Anggaran pada tahun berjalan, baik disisi penerimaan maupun pada sisi belanja, selain itu juga untuk menelaah sejauhmana konsistensi dan signifikansi hubungan antara visi pembangunan daerah dengan kebijakan penganggaran daerah.
Oleh karena itu dalam rangka meningkatkan pemahaman tentang analisis anggaran pemerintah daerah, kami mengundang Bapak/Ibu untuk mengikuti Diklat Analisis, Pembacaan dan Perencanaan Anggaran SKPD, yang akan dilaksanakan pada :
Angkatan I : Jum'at – Sabtu, 11 – 12 Januari 2013
Angkatan II : Jum'at – Sabtu, 8 – 9 Februari 2013
Angkatan III : Jum'at – Sabtu, 22 – 23 Februari 2013
Angkatan IV : Jum'at – Sabtu, 8 – 9 Maret 2013
Angkatan V : Jum'at – Sabtu, 22 – 23 Maret 2013
Angkatan VI : Jum'at – Sabtu, 12 – 13 April 2013
Angkatan VII : Jum'at – Sabtu, 26 – 27 April 2013
Angkatan VIII : Jum'at – Sabtu, 17 – 18 Mei 2013
Angkatan IX : Jum'at – Sabtu, 31 Mei – 1 Juni 2013
Angkatan X : Jum'at – Sabtu, 14 – 15 Juni 2013
Angkatan XI : Jum'at – Sabtu, 28 – 29 Juni 2013
Telp : 021 – 4360197, 4360198 Fax : 021 – 4360198
Hotline. 0852.8763.3375 / 0878.8667.7107 SMS. 0878.8667.7107
Pin BB. 273DF994 Email : pksbinapersada.jkt@gmail.com Facebook : pksbp diklat
0 komentar:
Posting Komentar